Postingan

Mengenal Hyperhidrosis: Jenis, Faktor Penyebab, Cara Mengatasi dan Alternatif Pengobatan

Hyperhidrosis adalah kondisi medis yang ditandai dengan produksi keringat yang berlebihan. Ini biasanya terjadi di tangan, kaki, ketiak, dan wajah. Kondisi ini dapat menyebabkan masalah sosial dan psikologis, serta membuat seseorang merasa tidak nyaman dan malu. Ada dua jenis hyperhidrosis, yaitu primer dan sekunder. Hyperhidrosis primer adalah kondisi di mana seseorang mengalami produksi keringat yang berlebihan tanpa penyebab jelas. Ini biasanya terjadi pada area-area tubuh seperti tangan, kaki, dan ketiak, dan dapat menyebabkan masalah sosial dan psikologis yang serius. Hyperhidrosis sekunder adalah kondisi di mana produksi keringat yang berlebihan disebabkan oleh faktor medis atau kondisi lain, seperti obesitas, menopause, gangguan tiroid, atau efek samping dari obat-obatan tertentu. Kondisi ini dapat diatasi dengan mengatasi penyebab utamanya. Beberapa cara untuk mengatasi Hyperhidrosis diantaranya dengan mengubah gaya hidup, perawatan kulit, terapi iontoporesi, Botox, dan operasi

Pengering Sepatu (Shoe Dryer)

Gambar
Alat ini akan sangat berguna bagi para penderita keringat berlebih terutama di bagian kaki. Jika tidak pintar-pintar mengatur, maka sepatu yang kita pakai seharian akan menjadi sangat lembab. Jika hanya dibiarkan dan mengandalkan udara alami, maka bagian dalam sepetu tidak akan kering besok paginya. Penggunaan alat pembantu shoe dryer ini akan mempercepat pengeringan. Menurut spec yang diberikan, dalam 1 jam bisa kering jika tidak terlalu basah dan lembab. Seperti kita ketahui, sepatu yang lembab akan jadi tempat yang kondusif bagi berkembang biaknya bakteri yang membuat sepatu menjadi bau. Beli di sini  atau di sini . Update: Detail produk dari Eigia Alat Pengering Sepatu Elektrik Portable 10W 220V US Plug Shoes Dryer Multifunction Efektif Cepat Kering Mudah Digunakan Menghilangkan Bau Anti Basah Dry Mengeringkan Sarung Tangan Barang-Barang Aman Bersih Praktis Portabel Multifungsi - Biru Shoes Dryer ini sangat efektif dalam mengerikan sepatu anda yang terlanjur basah ketika mu

Produk Komersial Mengatasi Keringat Berlebihan

Gambar
Banyak obat atau treatment yang ditawarkan kepada para penderita sindorma keringat berlebih, diantaranya yang paling praktis memang adalah antu prespirant. Berikut iklan dari sebuah produk komersial yang sempat saya temukan. Tapi belum pernah saya coba. Silakan dipelajari, namun resiko ditanggung masing-masing, Kami tidak merekomendasikannya, hanya sekedar berbagi informasi. Klik disini . Berikut teks iklan mereka. Kabar gembira bagi para penderita hyperhidrosis, dapatkan cara termudah mengatasi dan menghentikan keringat berlebihan di sini. Menurut penelitian hampir 2% penduduk di dunia mengalami hyperhidrosis atau keadaan dimana seseorang mengeluarkan keringat berlebihan di daerah tertentu seperti ketiak, telapak tangan, telapak kaki, wajah, kepala, punggung, paha, atau bagian tubuh lainnya. Keadaan ini memang sangat mengganggu, bahkan sering kali membatasi seseorang dalam melakukan sesuatu. Dengan kemajuan ilmu kedokteran saat ini, akhirnya di dapatkan cara untuk mengatasi, meng

9 Penyebab Keringat Berlebihan

Adapun penyebab keringat berlebihan/hyperhidrosis yang pasti belum diketahui, tetapi ada hubungannya dengan aktivitas yang berlebihan pada susunan syaraf simpatis sebagai pengendali pembentukan keringat atau hiperaktif pada kelenjar keringatnya sendiri. Hyperhidrosis dapat terjadi secara menyeluruh atau lokal. Hyperhidrosis menyeluruh biasanya berhubungan dengan penyakit sistematik tertentu. Berikut 9 penyebabnya yang diambil dari Maxim (penjual berbagai obat/treatment dari hyperhidrosis) . Konsumsi makanan banyak bumbu, minuman panas dan mengandung kafein atau alkohol. Asupan obat antipsikotik untuk pengobatan gangguan mental dan morfin. Begitu pula analgesik dosis tinggi. Menopause. Seringkali wanita menopause terbangun di malam hari bermandi keringat akibat menurunnya kadar hormon estrogen. Menurunnya kadar gula darah (hipoglikemia). Umumnya terjadi pada penderita diabetes dengan terapi insulin. Demam. Terjadi bila suhu tubuh meningkat di atas normal. Saat suhu turun, tubuh ba

Mengobati dan Mengatasi Keringat Berlebihan dari Dokter Cantik

Keringat adalah hal yang normal bagi setiap orang. Keluarnya keringat merupakan cara tubuh menyeimbangkan suhunya dengan lingkungan sekitar. Pengeluaran keringat juga bisa disebabkan karena adanya aktifitas sehingga meningkatkan metabolisme tubuh. Berikut tulisan bagus dari Dokter Cantik . Namun jika dalam keadaan sejuk serta tubuh tidak melakukan aktifitas, pengeluaran keringat masih tetap banyak, ini mengindikasikan adanya gangguan medis yang disebut hiperhidrosis. Hiperhidrosis dapat terjadi pada beberapa bagian tubuh kita dan tentu saja hal ini dapat mengganggu aktifitas dan seringkali menimbulkan aroma yang tidak sedap. Kondisi ini juga dapat menurunkan rasa kepercayaan diri seseorang terutama saat berinteraksi dalam lingkungan sosial. Berdasarkan penyebabnya, keringat berlebihan (hiperhidrosis) dapat dibedakan menjadi 2 macam, yaitu: Hiperhidrosis Primer Ketika keringat berlebihan bukan disebabkan oleh kondisi medis atau bukan merupakan efek samping setiap setiap obat. Da

Video Penjelasan Penyebab dan Penyembuhan Sindroma Keringat Berlebihan (Hyperhidrosis)

Berikut video yang sangat bagus untuk memberikan penjelasan kepada kita tentang penyebab dan alternatif-alternatif penyembuhan penyakit ini. Dikemas dalam bentuk animasi oleh Health TV dalam Bahasa Inggris. Namun bisa diikuti dengan mudah karena adanya bantuan peraga visual. Banyak istilah-istilah medis yang dipakai, bisa dicatat dan dicari lebih lanjut di Google. Yang jelas, penyakit ini bukanlah penyakit parah yang bisa mengancam nyawa, namun memang memiliki banyak dampak secara psikologis ke penderitanya. Beberapa cara penyembuhan adalah dengan terapi Iontophoresis ( lihat disini petunjuknya dalam video ) dan juga operasi untuk memotong jalur syaraf yang mengirim sinyal ke pusat syaraf untuk mengeluarkan keringat. Masih banyak cara penyembuhannya, silakan ditonton terlebih dahulu. Saksikan videonya di link ini .

Penyebab Banyak Keringat dan Tips Mengatasinya

Bagaimana cara mengatasi keringat berlebih selama hari-hari yang panas? Ini merupakan pertanyaan umum untuk semua usia. Banyak berkeringat bisa membuat perasaan dan tubuh tidak nyaman. Berikut adalah langkah-langkah yang bisa dilakukan untuk mengurangi keringat, diambil dari tulisan Joe Quarter di Kompasiana.

Postingan populer dari blog ini

Treatment For Sweaty Palms, Singapore Experience

Alternatif Obat Herbal Tangan Berkeringat

Hyperhidrosis, Facts & Treatment